Megaproyek ini dikabarkan memiliki nilai investasi sebesar Rp 14 triliun! Kabarnya, gedung ini bakal jadi yang tertinggi di Indonesia lho.
5. Perusahaan Asuransi
Perusahaan milik keluarga Habibie menguasai 5,22 persen saham dari PT. Malacca Trust Wuwungan Insurance Tbk (MTWI). Perusahaan itu bernama PT. Ilthabi Rekatama yang dipimpin oleh Ilham Habibie.
Dengan porsi kepemilikan sebesar 5,22 persen, keluarga Habibie berarti memegang 79.722.302 lembar saham.
Baca Juga: Sarat Makna, Kata-Kata Bijak BJ Habibie Ini Bisa Jadi Motivasi Hidup