Sambut Penasihat PM Inggris, Ridwan Kamil Beberkan Potensi Investasi Jabar

Rabu, 21 Agustus 2019 | 05:24 WIB
Sambut Penasihat PM Inggris, Ridwan Kamil Beberkan Potensi Investasi Jabar
Gubernur Jabar, Ridwan Kamil menerima kunjungan Penasihat Khusus Perdana Menteri (PM) Inggris bidang Perdagangan dengan ASEAN dan Indonesia, Richard Graham, di Gedung Sate Kota Bandung, Jabar, Selasa (20/8/2019). (Pemdaprov Jabar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menurut Richard Graham, pemerintah Inggris tengah membangun hubungan bilateral khususnya di bidang ekonomi dengan Indonesia, khususnya Jabar. Kunjungan kali ini sekaligus mendiskusikan peluang bisnis hingga isu sosial, lingkungan, budaya, dan politik.

"Kita membangun hubungan yang baik antara Inggris dan Indonesia, khususnya dengan Jawa Barat," ucap Graham.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI