Alat Mesin Pertanian Dinilai Bisa Optimalkan Percepatan Pertanaman di Garut

Sabtu, 10 Agustus 2019 | 06:35 WIB
Alat Mesin Pertanian Dinilai Bisa Optimalkan Percepatan Pertanaman di Garut
Direktur Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian (PSP) Kementan, Sarwo Edhy. (Dok : Kementan)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Adapun operasional perbengkelan tersebut diurus oleh brigade alsintan. Tujuannya adalah untuk memelihara aset dan mengoptimalkan alsintan, demi menghindari hal-hal negatif dari kelompok tani.

Petugas brigade alsintan berasal dari dinas petugas lapangan, dan nantinya akan memasukkan teknisi dari kelompok tani yang akan dilatih sebagai operator alsintan.

“Mudah-mudahan terwujud, perbengkelan alsintan di Bayongbong,” ujarnya.

Baca Juga: Kementan Serahkan Bantuan Alat Mesin Pertanian di Kediri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI