Dengan begitu, Pundjung menargetkan pembangunan konstruksi semua fase satu bisa rampung di akhir tahun 2019.
"Untuk keseluruhan konstruksi, fisikalnya, kita upayakan untuk selesai di akhir tahun 2019, kemudian di depo akhir 2020 karena depo pembebasan tanah masih belum clear," pungkasnya.