Holding BUMN Migas Akhirnya Resmi Terbentuk, Pertamina Induknya

Iwan Supriyatna Suara.Com
Rabu, 11 April 2018 | 18:11 WIB
Holding BUMN Migas Akhirnya Resmi Terbentuk, Pertamina Induknya
Rilis Holding Migas di Kantor Kementerian BUMN, Rabu (11/4/2018).(Doc.Kementerian BUMN)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dengan demikian, negara tetap memiliki kontrol terhadap PGN, baik secara langsung melalui kepemilikan saham Seri A Dwiwarna, maupun secara tidak langsung melalui Pertamina selaku pemegang saham mayoritas seperti diatur dalam PP 72 Tahun 2016.

"Hal strategis, seperti perubahan Anggaran Dasar, dan pengusulan pengurus perusahaan, masih harus dengan persetujuan saham dwiwarna, apalagi jika melakukan perubahan struktur modal atau right issue tentu harus melalui persetujuan DPR sebagaimana diatur dalam PP 72 tahun 2016." tutup Harry.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI