5 Strategi Agar Anda Pensiun Dini dengan Senang

Angelina Donna Suara.Com
Sabtu, 08 April 2017 | 11:00 WIB
5 Strategi Agar Anda Pensiun Dini dengan Senang
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Pastikan kamu mengelola uang jaminan pensiun dengan benar

Satu hal yang perlu kamu tanamkan dalam diri adalah bagaimana cara terbaik untuk mengelola uang pesangon dan uang pensiun yang Anda terima sepanjang Anda bekerja. Jika kamu menghabiskan begitu saja uang tersebut untuk keperluan yang tidak penting, maka jelas kamu akan sulit untuk benar-benar bisa menikmati masa pensiun. Jangan sampai kamu malah terpaksa bekerja kembali karena tidak ada cukup uang.

 5. Menabung yang banyak sedini mungkin

Agar bisa pensiun lebih cepat, berarti Anda perlu menabung lebih banyak dari biasanya. Kalau Anda belum mulai menabung, maka ini saatnya mulai menabung. Normalnya, Anda bisa coba menabung mulai dari sekitar 10% hingga 20% dari penghasilan bulanan.

Namun, perlu diingat bahwa pensiun dini membutuhkan usaha ekstra keras. Sebaiknya Anda mulai sering menerapkan prinsip hemat agar bisa menabung lebih banyak lagi dari biasanya, seperti 40% hingga 50% dari penghasilan. Anda bisa coba untuk menerapkan berbagai tips hidup hemat dari Halomoney.co.id.

Salah satu caranya adalah dengan menggunakan kartu kredit. Banyak merchant yang bekerjasama dengan bank untuk memberikan promo seperti diskon atau cashback. Manfaatkan promo tersebut hanya untuk membeli barang atau jasa yang memang kamu perlukan saja.

Artikel ini bekerjasama dengan HaloMoney.co.id.

 

REKOMENDASI

TERKINI