Empat Cara Meningkatkan Produksi Gula Nasional

adminDoddy Rosadi Suara.Com
Rabu, 12 Februari 2014 | 11:41 WIB
Empat Cara Meningkatkan Produksi Gula Nasional
Ilustrasi: Gula pasir. (foto: commons.wikimedia.org)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebaliknya, untuk stabilisasi harga di pasar konsumsi gula kristal, lembaga ini harus mampu menekan harga gula pada saat harga naik di tingkat eceran. Artinya, lembaga ini harus menjual gula dengan harga yang lebih murah dibanding harga yang sedang berlaku agar harga pasar turun. Dengan kondisi harga gula refinasi (impor) yang jauh lebih rendah daripada harga gula di pasar konsumsi domestik dan mudahnya gula rafinasi merembes ke pasar konsumsi gula kristal, maka tingkat efektivitas lembaga ini sebagai stabilisator harga akan rendah jika tidak ada mekanisme penguatannya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI