ANTV Jawab Isu Ayu Ting Ting Tinggalkan Pesbukers

Yazir FaroukIsmail Suara.Com
Selasa, 06 Desember 2016 | 12:32 WIB
ANTV Jawab Isu Ayu Ting Ting Tinggalkan Pesbukers
Ayu Ting Ting gelar jumpa pers terkait tuduhan Luna Maya telah langgar kontrak kerjasama produk fashion, Luna Habit, di Jakarta Pusat, Jumat (18/11/2016). [suara.com/Ismail]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Penyanyi Ayu Ting Ting dikabarkan tak lagi mengisi acara komedi Pesbukers di ANTV. Isu ini menyeruak karena si pelantun Alamat Palsu itu absen di beberapa episode.

Manager Corporate Communication ANTV, Nugroho Agung Prasetyo yang dikonfirmasi membantah kabar tersebut. Dia memastikan Ayu masih jadi bagian Pesbukers.

"Tidak benar, nggak ada apa-apa," kata Nugroho dihubungi Senin (5/12/2016).

Lantas mengapa Ayu sering absen belakangan ini? Kata Nugroho, hal ini cuma disebabkan sulitnya mencari jadwal kosong Ayu.

Baca Juga: Carissa Putri dan Augie Bikin KTP Jakarta Demi Coblos Ahok

"Soal jadwal aja. Kan kita harus mencocokkan jadwal syuting ANTV dengan jadwal syuting Ayu," ucpnya.

Menurut Nugroho, masalah ini juga terjadi dengan pengisi Pesbukers yang lain. "Semua artis sama," kata dia.

Selain sering absen, ada hal lain yang membuat Ayu dikabarkan hengkang dari Pesbukers. Poster terbaru acara tersebut tak menampilkan gambar Ayu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Tinggalkan Indonesia, Shin Tae-yong Bakal Jadi Pelatih Timnas Malaysia: Emang Dik Malay Mampu?
Tinggalkan Indonesia, Shin Tae-yong Bakal Jadi Pelatih Timnas Malaysia: Emang Dik Malay Mampu?
Para Pencari Tuhan Jilid 18 Siap Tayang di Ramadan Tahun Ini, Angkat Isu Pengangguran
Para Pencari Tuhan Jilid 18 Siap Tayang di Ramadan Tahun Ini, Angkat Isu Pengangguran
Satu-satunya Anak Jokowi yang Lulus S2, Kahiyang Ayu Malah Tak Diizinkan Masuk Politik
Satu-satunya Anak Jokowi yang Lulus S2, Kahiyang Ayu Malah Tak Diizinkan Masuk Politik
Akui Tertarik Latih Timnas, Jose Mourinho Ikutan Marah: Kenapa Kalian Sembunyikan Kebenaran?
Akui Tertarik Latih Timnas, Jose Mourinho Ikutan Marah: Kenapa Kalian Sembunyikan Kebenaran?
Heboh! Donasi Rp1 Miliar Bermasalah, Denny Sumargo Digugat Ratusan Donatur!
Heboh! Donasi Rp1 Miliar Bermasalah, Denny Sumargo Digugat Ratusan Donatur!
Wacana ASN Pindah ke IKN Masih Gelap, Menpan RB: Mana Orang yang Mau Dipindahkan?
Wacana ASN Pindah ke IKN Masih Gelap, Menpan RB: Mana Orang yang Mau Dipindahkan?

TERKINI